Resep Indomie Goreng Nyemek Ala ABang Tek-Tek

2023-08-09
  • Yield: 1
  • Servings: 1
  • Prep Time: 1m
  • Cook Time: 1m
  • Ready In: 1m
Average Member Rating

forkforkforkforkfork (5 / 5)

5 5 1
Rate this recipe

fork fork fork fork fork

1 People rated this recipe

Resep terkait:
  • Resep Kanom Krok Camilan Khas Thailand

  • Resep Buat Cake Pisang Khas Batam

  • Resep Buat Buldak Chicken with Mozzarella Ala Korea

  • Resep Buat Sup Krim ala KFC

  • Resep Buat Scotch Egg Telur Bebek

Info Gizi

Informasi ini per porsi.

  • Kalori

    100

Bahan-bahan:

· 1 bungkus indomie goreng jumbo
· 2 butir telur ayam
· 4 butir bakso sapi iris-iris
· 2 buah sosis iris-iris
· 2 lonjor sawi hijau potong-potong
· 1 buah tomat potong-potong
· 500 mililiter air
· 7 buah cabai rawit potong-potong
· minyak untuk menumis
· bawang merah goreng untuk taburan

Bumbu halus:

· 4 butir bawang merah
· 2 siung bawang putih
· 2 butir kemiri

Bumbu lain:

· 2 sendok makan kecap manis
· 1 sendok makan saus tomat
· ½ sendok makan kaldu bubuk

Cara membuat:

1. Tumis bumbu halus sampai harum, lalu masukkan bakso dan sosis. Tumis-tumis sebentar.

2. Masukkan telur, buat orak-arik sampai matang. Tambahkan cabai rawit dan air, biarkan sampai mendidih.

3. Selanjutnya masukkan indomie beserta bumbunya, dan bumbu yang lain. Aduk rata.

4. Masukkan sawi dan tomat jika mie mulai empuk. Aduk rata sampai sawi matang. Angkat, dan sajikan mie nyemek dengan taburan bawang merah goreng.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *