Resep Buat Sambal Tempe Goang Khas Sunda
2023-08-26- Masakan:Indonesia
- Hidangan:Makan Siang
- Tingkatan:Basic
-
Add to favorites
- Yield: 1
- Servings: 1
- Prep Time: 1m
- Cook Time: 1m
- Ready In: 1m
Average Member Rating
(5 / 5)
1 People rated this recipe
Resep terkait:
Info Gizi
Informasi ini per porsi.
-
Kalori
50
Resep Sambal Tempe Goang
Bahan:
– 200 gram tempe
– 2 siung bawang putih
– 25 gram cabai rawit merah
– 45 gram cabai rawit hijau
– 1,5 sendok teh gula pasir
– 1 sendok teh kaldu jamur / penyedap
– 1 sendok teh garam
– 3-4 sendok makan minyak panas
Cara Membuat Sambal Tempe Goang:
1. Siapkan tempe yang sudah dipotong lalu goreng hingga kecoklatan, lalu tiriskan.
2. Siapkan ulekan lalu haluskan bawang putih, garam, kaldu jamur, dan gula.
3. Tambahkan cabai rawit hijau dan cabai rawit merah, haluskan semua bahan.
4. Lanjut dengan panaskan minyak, lalu tuang minyak panas ke dalam sambal dan aduk rata.
5. Masukkan tempe lalu hancurkan bersama sambal tadi, aduk rata.
6. Sambal tempe goang siap disajikan